Pesisir laut adalah tempat hidup plankton. Plankton adalah organisme hanyut yang berasal dari sisa-sisa hewan dan tumbuhan laut. Plankton adalah makanan bagi mayoritas ikan laut. Karena tempat hidupnya di pesisir laut, maka banyak nelayan yang mencari ikan di daerah pesisir laut. Salah satu bagian pesisir laut ada yang disebut sebagai “Estuaria”. Estuaria adalah bagian pesisir laut yang merupakan tempat pertemuan antara air laut dan daratan. Di daerah ini dinamakan sebagai fishing ground. Fishing ground adalah tempat dimana nelayan meletakkan jaringnya untuk menangkap ikan.
Nah..Kota Tapaktuan adalah sebuah kota yang terletak di pesisir, Kabupaten Aceh Selatan adalah salah satu kabupaten di Provinsi Aceh, Indonesia. Sebelum berdiri sendiri sebagai kabupaten otonom, calon wilayah Kabupaten Aceh Selatan adalah bagian dari Kabupaten Aceh Barat. Pembentukan Kabupaten Aceh Selatan ditandai dengan disahkannya Undang-Undang Darurat Nomor 7 Tahun 1956 pada 4 November 1956.Kabupaten Aceh Selatan pada tanggal 10 April 2002 resmi dimekarkan sesuai dengan UU RI Nomor 4 tahun 2002 menjadi tiga Kabupaten, yaitu: Kabupaten Aceh Barat Daya, Kabupaten Aceh Singkil dan Kabupaten Aceh Selatan.
Kembali ke topik Ikan Teri…Di Kota Tapaktuan, ada sebuah Makanan Khas dengan bahan pokoknya adalah ikan Teri. Di namai “Sambal tokok”. Apakah Teri itu?? Kenalan dulu ne..Teri adalah bahan makanan yang merupakan sumber protein dan kaya akan kalsium. Teri memiliki kadar kalsium yang tinggi sehingga bisa digunakan untuk mensubstitusi telur, susu dan daging. Walaupun bisa mensubstitusi susu, ikan teri tidak mudah diserap oleh tubuh. Jika susu mengandung fruktosa tidak demikian dengan ikan teri. Ikan teri tidak mengandung fruktosa sehingga tubuh tidak mudah menyerapnya. Ikan teri pun dikonsumsi sekalian dengan tulangnya. Karena dikonsumsi sekalian dengan tulangnya maka ikan teri ini banyak mengandung fosfor. Fosfor berguna untuk kesehatan gigi dan tulang. Jika demikian, teri pun baik jika dikonsumsi oleh ibu hamil karena kandungan fosfornya dibutuhkan bagi tumbuh kembang janin.
Ikan Teri adalah bahan makanan hewani laut yang biasa dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia. Ikan Teri mengandung energi sebesar 74 kilokalori, protein 10,3 gram, karbohidrat 4,1 gram, lemak 1,4 gram, kalsium 972 miligram, fosfor 253 miligram, dan zat besi 3,9 miligram. Selain itu di dalam Ikan Teri juga terkandung vitamin A sebanyak 42 IU, vitamin B1 0,24 miligram dan vitamin C 0 miligram. Hasil tersebut didapat dari melakukan penelitian terhadap 100 gram Ikan Teri, dengan jumlah yang dapat dimakan sebanyak 100 %.
Informasi Rinci Komposisi Kandungan Nutrisi/Gizi Pada Ikan Teri :
Nama Bahan Makanan : Ikan Teri
Nama Lain / Alternatif : -
Banyaknya Ikan Teri yang diteliti (Food Weight) = 100 gr
Bagian Ikan Teri yang dapat dikonsumsi (Bdd / Food Edible) = 100 %
Jumlah Kandungan Energi Ikan Teri = 74 kkal
Jumlah Kandungan Protein Ikan Teri = 10,3 gr
Jumlah Kandungan Lemak Ikan Teri = 1,4 gr
Jumlah Kandungan Karbohidrat Ikan Teri = 4,1 gr
Jumlah Kandungan Kalsium Ikan Teri = 972 mg
Jumlah Kandungan Fosfor Ikan Teri = 253 mg
Jumlah Kandungan Zat Besi Ikan Teri = 3,9 mg
Jumlah Kandungan Vitamin A Ikan Teri = 42 IU
Jumlah Kandungan Vitamin B1 Ikan Teri = 0,24 mg
Jumlah Kandungan Vitamin C Ikan Teri = 0 mg
Khasiat / Manfaat Ikan Teri : - (Belum Tersedia)
Huruf Awal Nama Bahan Makanan : I
Sumber Informasi Gizi : Berbagai publikasi Kementerian Kesehatan Republik Indonesia serta sumber lainnya.
Nama Lain / Alternatif : -
Banyaknya Ikan Teri yang diteliti (Food Weight) = 100 gr
Bagian Ikan Teri yang dapat dikonsumsi (Bdd / Food Edible) = 100 %
Jumlah Kandungan Energi Ikan Teri = 74 kkal
Jumlah Kandungan Protein Ikan Teri = 10,3 gr
Jumlah Kandungan Lemak Ikan Teri = 1,4 gr
Jumlah Kandungan Karbohidrat Ikan Teri = 4,1 gr
Jumlah Kandungan Kalsium Ikan Teri = 972 mg
Jumlah Kandungan Fosfor Ikan Teri = 253 mg
Jumlah Kandungan Zat Besi Ikan Teri = 3,9 mg
Jumlah Kandungan Vitamin A Ikan Teri = 42 IU
Jumlah Kandungan Vitamin B1 Ikan Teri = 0,24 mg
Jumlah Kandungan Vitamin C Ikan Teri = 0 mg
Khasiat / Manfaat Ikan Teri : - (Belum Tersedia)
Huruf Awal Nama Bahan Makanan : I
Sumber Informasi Gizi : Berbagai publikasi Kementerian Kesehatan Republik Indonesia serta sumber lainnya.
Hasil Penelitian Komposisi Kandungan Nutrisi Lain Pada Ikan Teri :
Nama Bahan Makanan : Ikan Teri Segar
Banyaknya Ikan Teri Segar yang diteliti (Food Weight) = 100 gr
Bagian Ikan Teri Segar yang dapat dikonsumsi (Bdd / Food Edible) = 100 %
Jumlah Kandungan Energi Ikan Teri Segar = 77 kkal
Jumlah Kandungan Protein Ikan Teri Segar = 16 gr
Jumlah Kandungan Lemak Ikan Teri Segar = 1 gr
Jumlah Kandungan Karbohidrat Ikan Teri Segar = 0 gr
Jumlah Kandungan Kalsium Ikan Teri Segar = 500 mg
Jumlah Kandungan Fosfor Ikan Teri Segar = 500 mg
Jumlah Kandungan Zat Besi Ikan Teri Segar = 1 mg
Jumlah Kandungan Vitamin A Ikan Teri Segar = 150 IU
Jumlah Kandungan Vitamin B1 Ikan Teri Segar = 0,05 mg
Jumlah Kandungan Vitamin C Ikan Teri Segar = 0 mg
Banyaknya Ikan Teri Segar yang diteliti (Food Weight) = 100 gr
Bagian Ikan Teri Segar yang dapat dikonsumsi (Bdd / Food Edible) = 100 %
Jumlah Kandungan Energi Ikan Teri Segar = 77 kkal
Jumlah Kandungan Protein Ikan Teri Segar = 16 gr
Jumlah Kandungan Lemak Ikan Teri Segar = 1 gr
Jumlah Kandungan Karbohidrat Ikan Teri Segar = 0 gr
Jumlah Kandungan Kalsium Ikan Teri Segar = 500 mg
Jumlah Kandungan Fosfor Ikan Teri Segar = 500 mg
Jumlah Kandungan Zat Besi Ikan Teri Segar = 1 mg
Jumlah Kandungan Vitamin A Ikan Teri Segar = 150 IU
Jumlah Kandungan Vitamin B1 Ikan Teri Segar = 0,05 mg
Jumlah Kandungan Vitamin C Ikan Teri Segar = 0 mg
Nama Bahan Makanan : Ikan Teri Kering Tawar
Nama Lain / Alternatif : Ikan Teri Kering Sekali Tawar
Banyaknya Ikan Teri Kering Tawar yang diteliti (Food Weight) = 100 gr
Bagian Ikan Teri Kering Tawar yang dapat dikonsumsi (Bdd / Food Edible) = 100 %
Jumlah Kandungan Energi Ikan Teri Kering Tawar = 331 kkal
Jumlah Kandungan Protein Ikan Teri Kering Tawar = 68,7 gr
Jumlah Kandungan Lemak Ikan Teri Kering Tawar = 4,2 gr
Jumlah Kandungan Karbohidrat Ikan Teri Kering Tawar = 0 gr
Jumlah Kandungan Kalsium Ikan Teri Kering Tawar = 2381 mg
Jumlah Kandungan Fosfor Ikan Teri Kering Tawar = 1500 mg
Jumlah Kandungan Zat Besi Ikan Teri Kering Tawar = 23 mg
Jumlah Kandungan Vitamin A Ikan Teri Kering Tawar = 200 IU
Jumlah Kandungan Vitamin B1 Ikan Teri Kering Tawar = 0,1 mg
Jumlah Kandungan Vitamin C Ikan Teri Kering Tawar = 0 mg
Nama Lain / Alternatif : Ikan Teri Kering Sekali Tawar
Banyaknya Ikan Teri Kering Tawar yang diteliti (Food Weight) = 100 gr
Bagian Ikan Teri Kering Tawar yang dapat dikonsumsi (Bdd / Food Edible) = 100 %
Jumlah Kandungan Energi Ikan Teri Kering Tawar = 331 kkal
Jumlah Kandungan Protein Ikan Teri Kering Tawar = 68,7 gr
Jumlah Kandungan Lemak Ikan Teri Kering Tawar = 4,2 gr
Jumlah Kandungan Karbohidrat Ikan Teri Kering Tawar = 0 gr
Jumlah Kandungan Kalsium Ikan Teri Kering Tawar = 2381 mg
Jumlah Kandungan Fosfor Ikan Teri Kering Tawar = 1500 mg
Jumlah Kandungan Zat Besi Ikan Teri Kering Tawar = 23 mg
Jumlah Kandungan Vitamin A Ikan Teri Kering Tawar = 200 IU
Jumlah Kandungan Vitamin B1 Ikan Teri Kering Tawar = 0,1 mg
Jumlah Kandungan Vitamin C Ikan Teri Kering Tawar = 0 mg
Nama Bahan Makanan : Ikan Teri Kering
Banyaknya Ikan Teri Kering yang diteliti (Food Weight) = 100 gr
Bagian Ikan Teri Kering yang dapat dikonsumsi (Bdd / Food Edible) = 100 %
Jumlah Kandungan Energi Ikan Teri Kering = 170 kkal
Jumlah Kandungan Protein Ikan Teri Kering = 33,4 gr
Jumlah Kandungan Lemak Ikan Teri Kering = 3 gr
Jumlah Kandungan Karbohidrat Ikan Teri Kering = 0 gr
Jumlah Kandungan Kalsium Ikan Teri Kering = 1200 mg
Jumlah Kandungan Fosfor Ikan Teri Kering = 1500 mg
Jumlah Kandungan Zat Besi Ikan Teri Kering = 4 mg
Jumlah Kandungan Vitamin A Ikan Teri Kering = 210 IU
Jumlah Kandungan Vitamin B1 Ikan Teri Kering = 0,15 mg
Jumlah Kandungan Vitamin C Ikan Teri Kering = 0 mg
Banyaknya Ikan Teri Kering yang diteliti (Food Weight) = 100 gr
Bagian Ikan Teri Kering yang dapat dikonsumsi (Bdd / Food Edible) = 100 %
Jumlah Kandungan Energi Ikan Teri Kering = 170 kkal
Jumlah Kandungan Protein Ikan Teri Kering = 33,4 gr
Jumlah Kandungan Lemak Ikan Teri Kering = 3 gr
Jumlah Kandungan Karbohidrat Ikan Teri Kering = 0 gr
Jumlah Kandungan Kalsium Ikan Teri Kering = 1200 mg
Jumlah Kandungan Fosfor Ikan Teri Kering = 1500 mg
Jumlah Kandungan Zat Besi Ikan Teri Kering = 4 mg
Jumlah Kandungan Vitamin A Ikan Teri Kering = 210 IU
Jumlah Kandungan Vitamin B1 Ikan Teri Kering = 0,15 mg
Jumlah Kandungan Vitamin C Ikan Teri Kering = 0 mg
Nama Bahan Makanan : Ikan Teri Bubuk
Banyaknya Ikan Teri Bubuk yang diteliti (Food Weight) = 100 gr
Bagian Ikan Teri Bubuk yang dapat dikonsumsi (Bdd / Food Edible) = 100 %
Jumlah Kandungan Energi Ikan Teri Bubuk = 277 kkal
Jumlah Kandungan Protein Ikan Teri Bubuk = 60 gr
Jumlah Kandungan Lemak Ikan Teri Bubuk = 2,3 gr
Jumlah Kandungan Karbohidrat Ikan Teri Bubuk = 1,8 gr
Jumlah Kandungan Kalsium Ikan Teri Bubuk = 1209 mg
Jumlah Kandungan Fosfor Ikan Teri Bubuk = 1225 mg
Jumlah Kandungan Zat Besi Ikan Teri Bubuk = 3 mg
Jumlah Kandungan Vitamin A Ikan Teri Bubuk = 297 IU
Jumlah Kandungan Vitamin B1 Ikan Teri Bubuk = 0,1 mg
Jumlah Kandungan Vitamin C Ikan Teri Bubuk = 0 mg
Banyaknya Ikan Teri Bubuk yang diteliti (Food Weight) = 100 gr
Bagian Ikan Teri Bubuk yang dapat dikonsumsi (Bdd / Food Edible) = 100 %
Jumlah Kandungan Energi Ikan Teri Bubuk = 277 kkal
Jumlah Kandungan Protein Ikan Teri Bubuk = 60 gr
Jumlah Kandungan Lemak Ikan Teri Bubuk = 2,3 gr
Jumlah Kandungan Karbohidrat Ikan Teri Bubuk = 1,8 gr
Jumlah Kandungan Kalsium Ikan Teri Bubuk = 1209 mg
Jumlah Kandungan Fosfor Ikan Teri Bubuk = 1225 mg
Jumlah Kandungan Zat Besi Ikan Teri Bubuk = 3 mg
Jumlah Kandungan Vitamin A Ikan Teri Bubuk = 297 IU
Jumlah Kandungan Vitamin B1 Ikan Teri Bubuk = 0,1 mg
Jumlah Kandungan Vitamin C Ikan Teri Bubuk = 0 mg
Nama Bahan Makanan : Ikan Teri Nasi Kering
Nama Lain / Alternatif : -
Banyaknya Ikan Teri Nasi Kering yang diteliti (Food Weight) = 100 gr
Bagian Ikan Teri Nasi Kering yang dapat dikonsumsi (Bdd / Food Edible) = 100 %
Jumlah Kandungan Energi Ikan Teri Nasi Kering = 144 kkal
Jumlah Kandungan Protein Ikan Teri Nasi Kering = 32,5 gr
Jumlah Kandungan Lemak Ikan Teri Nasi Kering = 0,6 gr
Jumlah Kandungan Karbohidrat Ikan Teri Nasi Kering = 0 gr
Jumlah Kandungan Kalsium Ikan Teri Nasi Kering = 1000 mg
Jumlah Kandungan Fosfor Ikan Teri Nasi Kering = 1000 mg
Jumlah Kandungan Zat Besi Ikan Teri Nasi Kering = 3 mg
Jumlah Kandungan Vitamin A Ikan Teri Nasi Kering = 200 IU
Jumlah Kandungan Vitamin B1 Ikan Teri Nasi Kering = 0,1 mg
Jumlah Kandungan Vitamin C Ikan Teri Nasi Kering = 0 mg
Nama Lain / Alternatif : -
Banyaknya Ikan Teri Nasi Kering yang diteliti (Food Weight) = 100 gr
Bagian Ikan Teri Nasi Kering yang dapat dikonsumsi (Bdd / Food Edible) = 100 %
Jumlah Kandungan Energi Ikan Teri Nasi Kering = 144 kkal
Jumlah Kandungan Protein Ikan Teri Nasi Kering = 32,5 gr
Jumlah Kandungan Lemak Ikan Teri Nasi Kering = 0,6 gr
Jumlah Kandungan Karbohidrat Ikan Teri Nasi Kering = 0 gr
Jumlah Kandungan Kalsium Ikan Teri Nasi Kering = 1000 mg
Jumlah Kandungan Fosfor Ikan Teri Nasi Kering = 1000 mg
Jumlah Kandungan Zat Besi Ikan Teri Nasi Kering = 3 mg
Jumlah Kandungan Vitamin A Ikan Teri Nasi Kering = 200 IU
Jumlah Kandungan Vitamin B1 Ikan Teri Nasi Kering = 0,1 mg
Jumlah Kandungan Vitamin C Ikan Teri Nasi Kering = 0 mg
Keterangan :
Riset/penelitian pada Ikan Teri yang berbeda bisa menghasilkan perbedaan hasil yang didapat karena berbagai faktor yang mempengaruhi. Mohon maaf apabila ada kesalahan atau kekurangan pada informasi daftar komposisi bahan makanan Ikan Teri ini.
Riset/penelitian pada Ikan Teri yang berbeda bisa menghasilkan perbedaan hasil yang didapat karena berbagai faktor yang mempengaruhi. Mohon maaf apabila ada kesalahan atau kekurangan pada informasi daftar komposisi bahan makanan Ikan Teri ini.
Cara membuat Sambal Tokok ini cukup mudah. Resepnya sebagai berikut :
Bahan :
1. Teri kering 1 ons
2. cabe merah 1/2 ons
3. cabe rawit secukupnya
4. bawang merah 3 siung
5. Asam sunti 8 buah —-> Asam Sunti adalah sejenis bumbu dapur khas Aceh yang terbuat dari belimbing wuluh yang dikeringkan, diberi garam lalu dijemur diterik matahari berkali-kali sehingga kering dan dapat disimpan lama.
Bahan :
1. Teri kering 1 ons
2. cabe merah 1/2 ons
3. cabe rawit secukupnya
4. bawang merah 3 siung
5. Asam sunti 8 buah —-> Asam Sunti adalah sejenis bumbu dapur khas Aceh yang terbuat dari belimbing wuluh yang dikeringkan, diberi garam lalu dijemur diterik matahari berkali-kali sehingga kering dan dapat disimpan lama.
6. daun jeruk
Cara membuat :
1. Ikan Teri dibersihkan dan digiling dengan ulekan (nah…kalau bahasa jamee/tapaktuan, ditokok!) Makanya dinamakan Sambal Tokok..Hhehehhe
2. haluskan cabe merah, cabe rawit, bawang merah dan sunti. campurkan dengan teri yang sudah digiling
3. panaskan minyak goreng secukupnya, tumis semua bahan sampai masak dan tentunya jangan lupa masukkan daun jeruk .
1. Ikan Teri dibersihkan dan digiling dengan ulekan (nah…kalau bahasa jamee/tapaktuan, ditokok!) Makanya dinamakan Sambal Tokok..Hhehehhe
2. haluskan cabe merah, cabe rawit, bawang merah dan sunti. campurkan dengan teri yang sudah digiling
3. panaskan minyak goreng secukupnya, tumis semua bahan sampai masak dan tentunya jangan lupa masukkan daun jeruk .
4. Tunggu sampai matang, dan segera di santap .. Lezatttooooz
Nah..tampak sambal tokok setelah jadi..:)
Makanan yang belum tersedia banyak di rumah makan ini biasa di masak untuk menu sehari-hari di rumah, karena pembuatannya yang tidak terlalu susah, kamu silahkan mencoba. Kalau kamu ingin mencicipi Sambal Tokok asli dari tapaktuan silahkan saja datang ke rumah, ibuku akan memasaknya, itu salah satu menu favorit ku lo.., apalagi kalau yang masak itu ibu sendiri..tidak di ragukan lagi kelezatnya…..hihiihihi…Love Her So Much !!! Dan ini hanya salah satu masakan lezat dari sudut kota di Aceh, banyak lo masakan lezat lainnya di Aceh…Ini Ciyus l0 !!!! Indonesia memiliki banyak sekali daerah pesisir dan so pasti setiap daerah memiliki masakan andalan mereka masing-masing. Semoga aku berkesempatan untuk mencicipi makanan khas Kepulauan Seribu di Petualang Jelajah Gizi 2. Amin Yha Rabbal’alamin.